Latest Post

BeritaUnik.net

| Jumat, 27 Januari 2012
Baca selengkapnya »

BeritaUnik.net


Perempuan Misterius ‘Pembela Hak Pejalan Kaki’

Posted: 27 Jan 2012 07:00 PM PST


Perempuan misterius yang berada dalam video 'Pembela Hak Pejalan Kaki' di Youtube sedang menjadi pembicaraan di media sosial. Perempuan misterius itu bisa menjadi contoh untuk menuntut hak pejalan kaki dengan cara simpatik. Sebelumnya diberitakan, seorang perempuan misterius dalam sebuah video di Youtube yang diposting oleh Shantonio Siagian, pemilik akun 'wierki14′ pada 3 September 2009. Video [...]

Maklumat dari Senayan

Posted: 27 Jan 2012 05:00 PM PST


Maklumat dari Senayan kami sampaikan kepada seluruh Rakyat Indonesia dimanapun berada ….. Bahwa sehubungan dengan pemberitaan yang terus memojokkan kami sebagai Wakil Rakyat, maka disampaikan bahwa kami Wakil Rakyat sesungguhnya telah menjalankan amanah kami dengan baik dalam mewakili rakyat Indonesia : Rakyat mau kaya sdh kami wakili. Rakyat mau mobil mewah sdh kami wakili Rakyat [...]

3 Hal yang Terlewat Mahal di Jepang

Posted: 26 Jan 2012 09:00 PM PST


Kita tahu bahwa Jepang memang terkenal sebagai negara dengan biaya hidup yang tinggi. Tapi tampaknya beberapa hal sengaja dijual kelewat mahal disana. Berikut adalah 3 hal yang dianggap terlalu mahal oleh para turis asing yang sedang berkunjung ke Jepang… 1. Makan di Restoran Meskipun ada banyak restoran menawarkan harga yang wajar karena krisis ekonomi, banyak [...]

BeritaUnik.net

Posted by : metalover on :Jumat, 27 Januari 2012 With 0komentar

BeritaUnik.net

| Kamis, 26 Januari 2012
Baca selengkapnya »

BeritaUnik.net


10 Film Indonesia Terlaris Tahun 2011

Posted: 26 Jan 2012 07:00 PM PST


Di atas kertas, 2011 adalah tahun yang buruk bagi sinema Indonesia. Jumlah penonton menurun. Apabila tahun sebelumnya film Indonesia ditonton sekitar 16 juta orang, tahun 2011 sekitar 14 juta orang saja. Fakta yang mengkhawatirkan, apalagi kalau mengingat film Indonesia pernah meraup 30 juta penonton lebih di tahun 2009 dan 2008. Padahal, jumlah film yang beredar [...]

Giethoorn, Desa Terapung di Belanda

Posted: 26 Jan 2012 05:00 PM PST


Giethoorn adalah desa wisata di Belanda,yang dijuluki “Venesia dari Utara“. Dijuluki seperti itu karena tidak ada kendaraan darat bermotor yang bisa lalu lalang di sana, dan transportasi hanya bisa dilakukan di atas air, di kanal yang bercabang banyak menjadi aliran sungai – sungai kecil. Air yang mengelilingi dan menggenangi desa itu berawal dari datangnya banjir [...]

Apakah Anda Menyukai Tebu atau Gulanya?

Posted: 25 Jan 2012 11:00 PM PST


"Habis manis, sepah dibuang," betapa pandainya para sepuh kita membuat perumpamaan. Orang-orang yang dinilai sudah tidak berguna lagi disisihkan begitu saja. Kadang kita marah, kalau diperlakukan seperti sepah. Padahal, kita juga akan membuang sepah itu jika sudah tidak ada lagi rasa manisnya. Ini soal siapa pelaku dan siapa korbannya saja. Kita tidak suka jadi korban, [...]

BeritaUnik.net

Posted by : metalover on :Kamis, 26 Januari 2012 With 0komentar

BeritaUnik.net

| Rabu, 25 Januari 2012
Baca selengkapnya »

BeritaUnik.net


10 Game Terlaris Tahun 2011

Posted: 25 Jan 2012 05:00 PM PST


Analis pasar NPD merilis daftar game-game terlaris selama tahun 2011 kemarin di Amerika. Game-game yang dihitung adalah kombinasi dari berbagai platform termasuk PC tapi tidak untuk smartphone karena NPD hanya menghitung jumlah game fisik yang terjual. Menurut NPD, penjualan game tetap tertinggi di bulan Desember dengan jumlah 23% total penjualan setahun, turun 5% dari jumlah [...]

Tips Menguji Kemurnian Madu

Posted: 24 Jan 2012 07:00 PM PST


Banyak orang menganggap bahwa madu yang baik tidak beku saat disimpan di kulkas, sebagai tanda tidak diberi tambahan gula (sukrosa maupun fruktosa). Ternyata hal itu tidak selalu menjamin karena madu kualitas jelek juga bisa tahan di lemari pendingin. Banyak juga orang yang meyakini bahwa madu asli tidak diminati semut. Bagaimana pun, mau berasa manis, semut [...]

BeritaUnik.net

Posted by : metalover on :Rabu, 25 Januari 2012 With 0komentar

BeritaUnik.net

| Senin, 23 Januari 2012
Baca selengkapnya »

BeritaUnik.net


Balasan Untuk Jatuh Cinta Diam-Diam

Posted: 23 Jan 2012 07:00 PM PST


Diam, katanya emas. Jika memang begitu, harusnya orang yang jatuh cinta diam-diam praktis menjadi orang terkaya di dunia. Aku tahu! Mengapa jatuh cinta diam-diam tak kunjung membuat pelakunya kaya? Karena 'emas' yang di dapat karena diamnya habis digerogoti rasa penasaran dan kelelahan menebak-nebak. Sesungguhnya benak orang yang jatuh cinta diam-diam adalah benak yang paling cerewet. [...]

Kliluk, Danau Totol Indah Penuh Warna

Posted: 23 Jan 2012 05:00 PM PST


Terletak dekat kota Osoyoos di British Columbia, Kanada. Spotted Lake menarik pengunjung dari seluruh dunia. Spotted Lake memiliki konsentrasi yang sangat tinggi dari mineral yang berbeda-beda seperti magnesium sulfat, natrium sulfat dan kalsium . Danau ini juga mengandung konsentrasi yang sangat tinggi dari 8 mineral lainnya serta beberapa dosis kecil dari empat unsur lain seperti [...]

Sekilas Makna Makanan Khas Imlek

Posted: 23 Jan 2012 01:00 AM PST


TAHUN Baru Imlek menjadi perayaan warga keturunan Tionghoa yang bersuka cita menyambut lembaran di tahun yang baru. Imlek sedikitnya lekat dengan tradisi makan, di mana yee sang dan kue keranjang menjadi bagian di dalamnya. Sekilas makna makanan khas imlek; 1, Mie melambangkan panjang umur dan kemakmuran Mie yang panjang, tidak mudah putus menggambarkan panjang umur. [...]

BeritaUnik.net

Posted by : metalover on :Senin, 23 Januari 2012 With 0komentar

BeritaUnik.net

| Minggu, 22 Januari 2012
Baca selengkapnya »

BeritaUnik.net


Kepada Kamu, Tolong Bangunkan Aku

Posted: 22 Jan 2012 07:00 PM PST


Kamu, yang masih terperangkap dalam kotak itu, kotak kenangan. Kotak Pandora yang tak pernah ingin kamu buka, tetapi sudah bisa membuatmu tersesat dengan hanya membayangkannya saja. Sejenak aku pikir akulah orang yang tepat menyelamatkanmu dari sana. Namun siapa orang paling sulit untuk ditolong? Orang yang tak mau ditolong. Entahlah, ini antara kamu yang tak mau [...]

Makna Jeruk di Hari Imlek

Posted: 22 Jan 2012 05:00 PM PST


Bagi-bagi jeruk ke kerabat, teman dan tetangga adalah bagian dari Tradisi Imlek yang sudah dilakukan sejak dahulu. Tetapi apakah kita mengerti arti dan maknanya? Jeruk dalam bahasa Mandarin ‘chi zhe’, ‘chi’ artinya rezeki, dan ‘zhe’ berarti buah. Jadi jeruk buah pembawa rezeki. Selain secara harafiah artinya buah pembawa rejeki, warna oranye cantik juga dianggap sebagai [...]

Fakta Unik Seputar Angpao

Posted: 22 Jan 2012 04:00 AM PST


Angpau (Hanzi: 紅包, hanyu pinyin: hong bao) adalah bingkisan dalam amplop merah yang biasanya berisikan sejumlah uang sebagai hadiah menyambut tahun baru Imlek. Namun angpau sebenarnya bukan hanya monopoli perayaan tahun baru Imlek semata karena angpau melambangkan kegembiraan dan semangat yang akan membawa nasib baik, sehingga angpau juga ada di dalam beberapa perhelatan penting seperti [...]

Tahukah Kamu Apa itu Cheongsam?

Posted: 22 Jan 2012 01:00 AM PST


Cheongsam adalah pakaian wanita dengan corak bangsa Tionghoa dan menikmati kesuksesan dalam dunia busana internasional. Nama "Cheongsam" berarti "pakaian panjang", diterjemahkan ke dalam Bahasa Inggris dari dialek Propinsi Guangdong (Canton) di Tiongkok. Pada daerah lain, termasuk Beijing, dikenal dengan nama "Qipao", yang terdapat asal usul dibelakangnya. Pada awal bangsa Manchu (Dinasti Qing) menguasai Tiongkok, mereka [...]

BeritaUnik.net

Posted by : metalover on :Minggu, 22 Januari 2012 With 0komentar
Next Prev
▲Top▲